Menggunakan Rumus IF Pada Turbo Pascal
Menggunakan rumus IF pada Turbo Pascal tidaklah sulit. Pada kesempatan sebelumnya veniuszero sudah memberikan kalian salah satu penggunaan rumus Turbo Pascal yaitu Penggunaan Rumus Case Of. Kalian cukup mengcopy kode-kode yang kami sediakan pada Software Turbo Pascal kalian kemudian aktifkan menjadi program. Kalian tidak boleh hanya sekedar mengcopy paste kode-kode tersebut. Alangkah baiknya jika kalian mengidentifikasi setiap kode-kode tersebut, karena pada kode-kode tertentu dapat diubah dan adapula yang tidak bisa diubah. Intinya kalian harus benar-benar memahami masing-masing variabel mulai dari kegunaannya sampai saat kapan harus dimunculkan. Dengan Software Turbo Pascal ini kalian dapat berkreasi dan memenuhi segala imajinasi dalam batasan tertentu pastinya. Jika kalian menikmati menggunakan Software Turbo Pascal ini berarti kalian adalah orang yang kreatif dan imajinatif dalam hal pemograman. Kalau belajar jangan dipaksa tapi niat dari hati yang paling dalam hehehe. Sekian dulu pemaparan terkait pembelajaran Turbo Pascal. Penggunaan rumus IF contohnya adalah sebagai berikut
HASILNYA :
KODENYA :
Program Tugas_1;
uses winCrt;
var rank:integer;
var nama,no,kelas,web,alexa:string;
begin
write('Masukkan Nama Anda : ');
readln(nama);
write('Masukkan No Absen : ');
readln(no);
write('Masukkan Kelas : ');
readln(kelas);
writeln('====================================');
write('Masukkan URL website anda : ');
readln(web);
write('Masukkan PageRank : ');
readln(rank);
write('Masukkan Peringkat Alexa : ');
readln(alexa);
writeln('======================================');
if rank > 6 then
begin
writeln('[Website Anda Berharga sekitar 10 miliyar - 900
miliar]');
writeln('Selamat Anda Menjadi Miliarder');
writeln('======================================');
writeln('Total pageview web site anda Lebih dari
20.000.000.000');
writeln('BackLink Lebih dari 10.000.000');
writeln('Pertahankan terus websitenya ');
end;
if rank = 5 then
begin
writeln('[Blog Anda Berharga sekitar 500 Juta]');
writeln('Selamat Anda Menjadi Jutawan');
writeln('======================================');
writeln('Total pageview wibe site anda sekitar 10.000.000');
writeln('BackLink sekitar 1000.000');
writeln('Tingkatkan terus iklannya');
end;
if rank < 5 then
begin
writeln('[Blog Anda Berharga sekitar 500 Ribu - 500 Juta]');
writeln('Anda Masih Pemula');
writeln('======================================');
writeln('Total pageview wibe site anda kurang dari
10.000.000');
writeln('BackLink kurang 1000.000');
writeln('Belajar terus mengolah websitenya dari para
senior');
end;
end.
Comments